jalur tes Fakultas Kedokteran dan kedokteran gigi
Syarat Khusus Pendaftaran
TA. 2025/2026:
- SMA/MA Jurusan IPA
- Max lulusan 3 tahun terakhir (tahun 2023, 2024, 2025)
Info Potongan Biaya :
Peserta yg telah menghafal Qur’an sebanyak minimal 20 juz, berhak mendapatkan Beasiswa berupa 50% SPP selama 2 semester. Dibuktikan dg melampirkan sertifikat hafidz Qur’an.
Berkas Persyaratan yg Harus di Upload:
- Lembar Nilai Raport Smt 1-4 (Scan PDF – Raport Asli bagian lembar nilai pengetahuan dan lembar terakhir tiap semester yg ada Ttd. dan stempel pengesahan sekolahan atau scan fotocopy raport yg sudah dilegalisir)
- Foto 3×4 (Latar Belakang Merah)
- Kartu Keluarga (KK)
- Bukti Bayar Biaya Pendaftaran
- Ijazah/SKL (Scan dokumen asli)
- Screenshot Follow Instagram @pmbunimus.official
- Sertifikat/Piagam: Hafidz, kejuaraan/Olimpiade minimal tingkat kabupaten selama di SMA, Jika Ada (tidak wajib)
- Surat Keabsahan Data (bisa di download pada Slot Keabsahan data di menu berkas)
- Surat Kesanggupan DPI (bisa di download pada Slot Kesanggupan DPI di menu berkas)
Ketentuan Pemberkasan Raport
- jika raportnya asli, scan lembar nilai pengetahuan dan sertakan juga lembar terakhir tiap semester yg sudah terdapat pengesahan dari sekolah
- jika raportnya fotocopyan, raport wajib dilegalisasi terlebih dahulu.