Menjadi Program Studi yang Profesional, Berkarakter, Berbasis Teknologi, dan Berwawasan Internasional dalam Pengembangan Pendidikan Matematika pada tahun 2034
Misi:
Menyelenggarakan pendidikan di bidang sastra dan bahasa Inggris yang unggul, berkarakter islami, dan berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK).
Mengembangkan penelitian di bidang sastra dan bahasa Inggris yang berkualitas yang mendukung IPTEKS dan menerapkan hasilnya untuk pengembangan pembelajaran.
Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat yang tepat untuk membantu memecahkan permasalahan masyarakat di bidang ilmu dan keterampilan sastra dan bahasa Inggris.
Mengembangkan kerjasama yang saling menguntungkan dengan pihak-pihak terkait dalam upaya peningkatan kualitas lulusan baik di tingkat nasional maupun internasional.